Minggu, 17 Januari 2010

Menghilangkan Bau Amis

Cooking with a Wok in ChinaImage via Wikipedia
            Banyak juga makanan yang bernuansa Sea food, akhir - akhir ini makanan seperti itu membuat kita ingin melahap dengan sekuat perut. Kalau anda gemar memakan makanan sea food, maka berikut ini tips sederhana yang bisa membantu anda mengatasi adanya bau amis pada bekas alat makan, atau bahkan pada tangan kita.
            Sederhana sekali memang, kuncinya adalah mencuci. Namun, yang perlu kita tambahkan adalah sedikit pasta gigi , yups, pasta gigi, / odol, aneh memang, tetapi inilah jawaban atasi bau amis yang tak kunjung hilang.
           Cara nya sangat mudah, ambil segayung air bersih, lalu masukkan sedikit pasta gigi dan gosokkanlah sehingga bercampur atau larut.
           Kemudian lakukan pencucian dengan tangan anda atau lakukan hal ini terhadap alat makan anda.
Dan tangan serta alat makan anda yang berbau amis itu pun akan hilang...
Memang hal ini sangat aneh, namun tidak salah untuk di coba ..

           Ingin mencoba ? lakukanlah.
Reblog this post [with Zemanta]

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

feed jit

Sign up for PayPal and start accepting credit card payments instantly.